Pengaruh Sales Growth, Intensitas Persediaan dan Kebijakan Hutang Terhadap Agresivitas Pajak Perusahaan: Studi Empiris Pada Perusahaan Properties dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2022
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh sales growth, intensitas persediaan dan kebijakan hutang terhadap agresivitas pajak. Penelitian ini dilakukan pada sektor properties dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode tahun 2018 hingga tahun 2022. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 12 perusahaan sektor properties dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode tahun 2018 hingga tahun 2022 dengan menggunakan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Data yang digunakan pada penelitian ini adalah data sekunder berupa laporan keuangan dari setiap perusahaan yang telah dijadikan sampel penelitian. Analisa hasil penelitian menggunakan bantuan perangkat lunak EViews 12. Hasil pada penelitian ini menunjukan bahwa Sales Growth secara parsial tidak berpengaruh terhadap Agresivitas Pajak, Intensitas Persediaan secara parsial berpengaruh terhadap Agresivitas Pajak, Kebijakan Hutang secara parsial berpengaruh terhadap Agresivitas Pajak, dan secara simultan Sales Growth, Intensitas Persediaan, dan Kebijakan Hutang berpengaruh terhadap Agresivitas Pajak.
Downloads
References
Ananda, R. S., & Mulyani, M. (2023). Pengaruh Intensitas Persediaan, Intensitas Aset Tetap dan Beban Iklan terhadap Agresivitas Pajak. Jurnal Pundi, 7(2), 213. https://doi.org/10.31575/jp.v7i2.491
Antari, N. K. D. P., & Merkusiwati, N. K. L. A. (2022). Ukuran Perusahaan, Leverage, Sales Growth dan Agresivitas Pajak. E-Jurnal Akuntansi, 32(8), 2004. https://doi.org/10.24843/eja.2022.v32.i08.p04
Apriyadi, R., & Syahputra, A. (2024). Pengaruh Komisaris Independen, Intensitas Modal dan Sales Growth terhadap Agresivitas Pajak: Studi Empiris pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI Tahun 2018-2022. AKADEMIK : Jurnal Mahasiswa Ekonomi & Bisnis, Vol.4 No.2. https://doi.org/https://doi.org/10.37481/jmeb.v4i2.737
Basuki, A. T. (2021). Analisis Data Panel dalam Penelitian Ekonomi dan Bisnis. In PT Rajagrafindo Persada.
Christina, M. W., & Wahyudi, I. (2022). Pengaruh intensitas modal, intensitas persediaan, pertumbuhan penjualan dan profitabilitas terhadap agresivitas pajak. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan, 4(11), 5076–5083. https://doi.org/10.32670/fairvalue.v4i11.1858
Febriana, A., & Pratiwi, A. P. (2023). Agresivitas Pajak : Manajemen Laba , Komisaris Independen , dan Intensitas Persediaan. 7, 424–437.
Ghifary, R. A., & Lastati, H. S. (2024). Pengaruh Intensitas Modal, Intensitas Persediaan, Profitabilitas, Koneksi Politik Terhadap Agresivitas Pajak Dengan Komisaris Independen Sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Syntax Admiration, 5(1), 4–6.
Ghozali, I., & Ratmono, D. (2017). Analisis multivariat dan ekonometrika: teori, konsep, dan aplikasi dengan eview 10. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hangtuah, F. Y., Yazid, H., & Taqi, M. (2020). Pengaruh Penghindaran Pajak Dan Perataan Laba, Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Hutang Sebagai Variabel Pemoderasi (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Periode 2016 – 2018). Jurnal Riset Akuntansi Tirtayasa, 5(2), 139–151. https://doi.org/10.48181/jratirtayasa.v5i2.8987
Hardani, Abadi, H., Auliya, N. H., Andriani, H., Fardani, R. A., Ustiawaty, J., Utami, E. F., Sukmana, D. J., & Istiqomah, R. R. (2020). Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif. In H. Abadi (Ed.), Revista Brasileira de Linguística Aplicada (Vol. 5, Issue 1). CV. Pustaka Ilmu Group Yogyakarta.
Iffah, Q. N., & Amrizal. (2022). Analisis Pengaruh Capital Intensity, Leverage, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Perputaran Persediaan terhadap Agresivitas Pajak. Jurnal Akuntansi Dan Manajemen, 19(01), 74–82. https://doi.org/10.36406/jam.v19i01.485
Krisnugraha, B., Rahayu, T., & Supardiyono, Y. (2022). Pengaruh Manajemen Laba, Ukuran Perusahaan, Likuiditas, dan Profitabilitas terhadap Agresivitas Pajak. EXERO : Journal of Research in Business and Economics, 4(1), 127–153. https://doi.org/10.24071/exero.v4i1.5028
Lestari, & Dewi, E. kusuma. (2024). Pengaruh Intensitas Modal , Pertumbuhan Penjualan Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Penghindaran Pajak ( Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Energi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2022 ). 8(2), 106–120.
Pangesti, L., W, E. M., & Wijayanti, A. (2021). Pengaruh Kebijakan Utang, Likuditas, Intensitas Persediaan Terhadap Agresivitas Pajak. E-Mabis: Jurnal Ekonomi Manajemen Dan Bisnis, 21(2), 137–143. https://doi.org/10.29103/e-mabis.v21i2.488
Permatasary, L., & Setiawan, H. (2023). Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Intensitas Persediaan, Komisaris Independen Dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Agresivitas Pajak. Of Management, Accounting, Tourism & Hospitality (JOMATH), 01(02), 37–56.
Putra, Y., Marlina, E., & Puji Puspita Sari, D. (2022). Pengaruh Capital Intensity Dan Kebijakan Hutang Terhadap Agresivitas Pajak. Jurnal Akuntansi, Keuangan Dan Teknologi Informasi Akuntansi, 3(1), 554–562. https://doi.org/10.36085/jakta.v3i1.3616
Putri, L. C. E., & Pratiwi, A. P. (2022). Pengaruh Intensitas Modal, Inventory Intensity Dan Transfer Pricing Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi, 7(4), 555–563. https://doi.org/10.24815/jimeka.v7i4.21400
Rahmadani, H. P., & Nuswandari, C. (2023). Determinasi Agresivitas Pajak Pada Perusahaan Sektor Industri. Referensi : Jurnal Ilmu Manajemen Dan Akuntansi, 11(2), 84–92. https://doi.org/10.33366/ref.v11i2.4670
Ramadhani, W. S., Triyanto, D. N., & Kurnia, K. (2020). Pengaruh Hedging, Financial Lease dan Sales Growth terhadap Agresivitas Pajak. Journal of Applied Accounting and Taxation, 5(1), 107–116. https://doi.org/10.30871/jaat.v5i1.1890
Ramdhani, D., Hasanah, D. N., Pujangga, A. M., & Ahdiat, D. (2022). Pengaruh Corporate Social Responsibility, Leverage, Inventory Intensity, dan Koneksi Politik Terhadap Agresivitas Pajak Pada Perusahaan Sektor Property dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia. STATERA: Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 4(1), 1–16. https://doi.org/10.33510/statera.2022.4.1.1-16
Ratmono, I. G. D. (2017). Analisis multivariat dan ekonometrika: teori, konsep, dan aplikasi eviews 10. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Rifkhan. (2023). Pedoman Metodologi Penelitian Data Panel Dan Kuisioner (Abdul (ed.); Pertama). Penerbit Adab.
Rista, M., Utami, C. K., Ryad, A. M., Yunisa, R. R., & Farelia, H. (2022). Terhadap Agresivitas Pajak Abstrak. Prosiding National Seminar on Accounting, Finance and Economics (NSAFE), 2(9), 1–12. http://conference.um.ac.id/index.php/nsafe/article/viewFile/3352/2394
Septanta, R., Ramdani, C. S., Latif, A. S., & Lutfi, R. A. (2023). Pengaruh Corporate Sosial Responsibility, Finansial Distress, Penghindaran Pajak Terhadap Agresivitas Pajak. Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 3(1), 18–26. https://doi.org/10.32509/jmb.v3i1.2640
Sherly, E. N., & Fitria, D. (2019). Pengaruh Penghindaran Pajak, Kepemilikan Institusional, Dan Profitabilitas Terhadap Biaya Hutang (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Periode 2011-2015). EKOMBIS REVIEW: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 7(1), 58–69. https://doi.org/10.37676/ekombis.v7i1.701
Sinaga, M., Simanjuntak, R. P., & Sidharta, J. (2023). Pengaruh Intensitas Persediaan Dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Agresivitas Pajak Pada Perusahaan Sektor Industri Dasar Dan Kimia Yang Terdaftar Tahun 2018 Sampai Dengan 2022 Di Bursa Efek Indonesia. Management Journal, 08(2), 110–130. www.idx.co.id.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D (Issue April). Alfabeta.
Suhendi, E., & Samara, A. (2023). Pengaruh Capital Intensity , Sales Growth dan Inventory Intensity Terhadap Agresivitas pajak ( Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2021 ). 3(2).
Susanti, D., & Satyawan, M. D. (2020). Pengaruh Advertising Intensity, Inventory Intensity, Dan Sales Growth Terhadap Agresivitas Pajak. Jurnal Akuntansi Unesa, 9(1), 1–8.
Susanto, P. C., Arini, D. U., Yuntina, L., Soehaditama, J. P., & Nuraeni. (2024). Konsep Penelitian Kuantitatif: Populasi, Sampel, dan Analisis Data (Sebuah Tinjauan Pustaka). Jurnal Ilmu Multi Disiplin, 3(1), 1–12. https://creativecommons.org/licenses/by/4.0/
Syafrizal, & Sugiyanto. (2022). Pengaruh Capital Intensity, Intensitas Persediaan, Dan Leverage Terhadap Agresivitas Pajak. Scientific Journal of Reflection : Economic, Accounting, Management and Business, 5(3), 829–842.
Syahputri, A. Z., Fallenia, F. Della, & Syafitri, R. (2023). Kerangka berfikir penelitian kuantitatif. Tarbiyah: Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Pengajaran, 2(1), 160–166.
Waryani, Y., Sinaga, D. L., Zaitul, D. I., & Azizah, dan M. (2024). Kajian Agresivitas Pajak : Peran Keberadaan Wanita di Dewan. 2(1).
Zakki, N. F., & Permatasari, D. (2020). Pengaruh Suku Bunga Bi Rate, Equivalent Rate Dan Jumlah Kantor Terhadap Penghimpunan Dana Pihak Ketiga (Dpk) Pada Bank Umum Syariah (Studi pada Bank Umum Syariah di Indonesia Periode 2014-2018). Jurnal Akuntansi, 5(2), 147. https://doi.org/10.30736/.v5i2.330
https://nasional.kontan.co.id/news/sri-mulyani-sepanjang-2020-penerimaan-pajak-minus-197 (Diakses pada 10 Desember 2023)
https://cita.or.id/penerimaan-pajak-properti-turun-tipis-01-persen/ (Diakses pada 10 Desember 2023)
https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20160412112445-79-123307/panama-papers-dan-praktik-penghindaran-pajak (Diakses 21 Januari 2024)
https://news.republika.co.id/berita/o57ak0394/ppatk-mulai-teliti-pengusaha-di-panama-papers (Diakses 21 Januari 2024)

