http://ojs3.lppm-uis.org/index.php/JAKIS/issue/feed Jurnal Abdimas Kesehatan Ibnu Sina 2022-09-06T10:08:39+00:00 Anita Pramawati [email protected] Open Journal Systems <p>Jurnal Abdimas Kesehatan Ibnu Sina diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Ibnu Sina (LPPM UIS) adalah <em>peer-reviewed journal </em>yang memuat artikel-artikel ilmiah yang diadopsi dalam berbagai aktivitas pengabdian kepada masyarakat dari ilmu Kesehatan. Artikel-artikel yang dipublikasikan di JAKIS meliputi hasil-hasil penelitian ilmiah asli yang diterapkan pada masyarakat, dan artikel ulasan ilmiah yang bersifat baru. JAKIS menerima manuskrip atau naskah artikel dalam bidang riset terapan dan hilirisasi hasil penelitian ilmiah kuantitatif maupun kualitatif berbasis komunitas kedalam format pengabdian masyarakat yang mencakup bidang keilmuan yang relevan mencakup Sains, Health dan Safety.</p> http://ojs3.lppm-uis.org/index.php/JAKIS/article/view/363 GAMBARAN PEMAKAIAN APD DAN PEMERIKSAAN KESEHATAN PADA NELAYAN DI DESA TANJUNG GUNDAP 2022-09-06T09:52:54+00:00 Rizqi Ulla Amaliah [email protected] <p><em>Nelayan merupakan salah satu aktivitas pekerjaan informal yang mempunyai risiko bahaya K3 dan masih memiliki kesadaran yang rendah akan K3. Masyarakat di Desa Tanjung Gundap, mayoritas berprofesi sebagai nelayan. Dalam melakukan aktivitasnya, masih banyak dijumpai nelayan yang tidak memperhatikan aspek K3. Kecelakan kerja pada nelayan sering terjadi karena cuaca buruk, kurangnya kesadaran awak kapal, konflik nelayan, kapal yang tidak laik laut, tidak adanya informasi kondisi cuaca dan penyebab lainnya.&nbsp; Pemecahan masalah di Desa Tanjung Gundap dapat dilakukan dengan cara memberikan edukasi agar dapat lebih memperhatikan aspek K3 dalam bekerja, salah satunya menggunakan APD. Selain itu juga dapat dilakukan pemeriksaan kesehatan oleh instansi terkait.Penggunaan APD diperlukan guna membantu dalam mengurangi paparan bahaya yang ada di lingkungan kerja nelayan, sehingga dapat mencegah dan meminimalisir kecelakaan kerja serta PAK. APD yang dapat digunakan oleh nelayan diantaranya : kacamata, life jacket, sarung tangan, topi dan earplug. Dari hasil wawancara, para nelayan telah mendapatkan APD, namun mereka enggan dalam menggunakannya. Pihak puskesmas terkait juga selalu rutin melakukan pemeriksaan kesehatan bagi para nelayan, tetapi masih sedikit nelayan yang mau memeriksakan kesehatannya</em></p> 2022-08-24T14:12:33+00:00 Copyright (c) 2022 Jurnal Abdimas Kesehatan Ibnu Sina http://ojs3.lppm-uis.org/index.php/JAKIS/article/view/359 PEMBUATAN SEPTIC TANK SEDERHANA DI PANCUR TOWER KELURAHAN DURIANGKANG KOTA BATAM TAHUN 2021 2022-09-06T10:01:35+00:00 M. Kafit Kafit [email protected] <p><em>The problem of sanitation in the residential environment, especially in the disposal of feces, is one of the various health problems that need to be prioritized. Environmental pollution, one of which is environmental management itself does not meet health requirements, such as latrine management, so that it can affect human health. A clean and healthy environment is an environment that is desired by humans and can be beneficial for improving healthy living. Based on data from the Environmental Sanitation of the Batam City Health Office in 2020, Batam City itself still has 6044 families who still defecate or do not have healthy latrines. Meanwhile, Sungai Beduk Sub-district reached 98.4% for access to proper sanitation, the remaining 1.6% still defecated indiscriminately or did not have a healthy latrine, one of which was in Pancur Tower I RW 010 Keluraham Duriangkang. There are 53 families in Sungai Beduk sub-district who open open defecation (BABS) into the river based on data from the UPT Health Report of the Sei Pancur Health Center in 2019. Economic status contributes to the low coverage and access to latrines, especially healthy latrines. This is what causes the number of households with low latrine ownership and utilization coverage. To overcome these problems, there are Community Service activities with several alternative activities that can be applied, including more intensive health promotion, increasing support from the government and other stakeholders in improving hygienic behavior and making Simple Septic Tank Pilots.</em></p> 2022-08-24T14:13:47+00:00 Copyright (c) 2022 Jurnal Abdimas Kesehatan Ibnu Sina http://ojs3.lppm-uis.org/index.php/JAKIS/article/view/358 PHBS, Keselamatan Bekerja Peningkatan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat (PHBS) Dan Keselamatan Bekerja Pada Pedagang Di Pasar Hang Tuah Kecamatan Nongsa Kota Batam 2022-09-06T10:08:39+00:00 Fitri Sari Dewi [email protected] <p><em>Pedagang di pasar merupakan salah satu jenis pekerjaan di sektor informal yang masih menganggap berperilaku hidup sehat merupakan urusan pribadi yang tidak begitu penting. Disamping itu, kasus kecelakaan dan penyakit akibat kerja masih banyak terjadi di Indonesia. Oleh karena itu pemerintah menyiapkan Puskesmas untuk mencegah terjadinya gangguan-gangguan kesehatan tersebut, khususnya pada sektor pekerja informal dengan membuat program Pos Upaya Kesehatan Kerja (UKK). Berdasarkan hasil dari wawancara dan pengamatan yang dilakukan di Pos UKK Pasar Binaan Wilayah Kerja Puskesmas Kampung Jabi, yakni pasar Hang Tuah Kecamatan Nongsa Batu Besar, Batam, ditemukan bahwa peranan Pos UKK belum optimal dilakukan, pedagang di pasar belum sepenuhnya menerapkan PHBS, hal ini ditandai dengan masih ada pedagang di pasar tersebut yang belum mengetahui tentang penerapan cuci tangan yang baik, lalu dari segi keselamatan bekerjanya, pedagang di pasar tidak menggunakan Alat Pelindung Diri (APD) dengan baik, seperti tidak menggunakan sarung tangan ketika menggunakan alat atau benda, tidak menggunakan sepatu bot di lantai yang licin dan terdapat genangan air, merokok saat beraktivitas berdagang serta tidak tersedianya Alat Pemadam Api Ringan (APAR) yang berfungsi untuk pencegahan dari risiko terjadinya bahaya kebakaran di pasar. Solusi dari permasalahan tersebut adalah dengan dilakukannya kegiatan pengabdian masyarakat yang diusulkan yaitu dalam bentuk pelatihan peningkatan peran serta Kader di dalam pelayanan Pos UKK, pemberian penyuluhan PHBS dan keselamatan bekerja kepada para pedagang dan pemberian bantuan fasilitas tempat cuci tangan untuk penerapan PHBS dan pemberian bantuan APD untuk keselamatan bekerja para pedagang. </em></p> 2022-08-24T14:14:38+00:00 Copyright (c) 2022 Jurnal Abdimas Kesehatan Ibnu Sina http://ojs3.lppm-uis.org/index.php/JAKIS/article/view/357 Pemberdayaan Masyarakat Berdasarkan Kearifan Lokal dalam Penggunaan Jamban Sehat di Kecamatan Galang 2022-08-24T14:18:24+00:00 Roni Saputra [email protected] Hengky Oktarizal [email protected] Novela Sari [email protected] Mega Gemala [email protected] <p><strong><em>Abstract </em></strong></p> <p><em>Health is the perfect state both physically, mentally, and socially, not only free from disease and disability (WHO). Achieving an optimal level of health requires health efforts. Health efforts are every activity to maintain and improve health carried out by the community and the government. To realize this health, it can be seen from 2 aspects, namely: health maintenance and health improvements FGD activity in Galang District is an activity to find out the health problems found in Galang District, one of which is the problem of babs. Community Empowerment Based on Local Wisdom in the Use of Healthy Latrines in Galang District, Batam City in 2021. This activity aims to learn more broadly about the subject matter regarding Environmental Health in the Sembulang Village Area, Discuss sanitation problems in the Sembulang village area, Provide knowledge and education about Healthy Latrines in the coastal areas of Sembulang Village, Find solutions to environmental health problems, especially sanitation in the Sembulang Village environment. The realization of a healthy environment should be maintained at all times, therefore we as the next generation of the nation must increase awareness and participation in the community in realizing a healthy environment..</em></p> <p><em>&nbsp;</em></p> <p><strong><em>Abstrak </em></strong></p> <p><em>Kesehatan adalah keadaan sempurna baik fisik, mental, maupun social, tidak hanya bebas dari penyakit dan cacat (WHO). Untuk mencapai tingkat kesehatan yang optimal diperlukan upaya kesehatan. Upaya kesehatan adalah setiap kegiatan guna memelihara dan meningkatkan kesehatan yang dilakukan oleh masyarakat maupun pemerintah. Untuk mewujudkan kesehatan tersebut dapat dilihat dari 2 aspek yaitu : pemeliharaan kesehatan dan peningkatan kesehatanKegiatan FGD di Kecamatan Galang merupakan suatu kegiatan untuk mengetahui masalah-masalah kesehatan yang terdapat di Kecamatan Galang, salah satunya adalah masalah BABS. Pemberdayaan Masyarakat Berdasarkan Kearifan Lokal Dalam Penggunaan Jamban Sehat Di Kecamatan Galang Kota Batam Tahun 2021. Kegiatan ini bertujuan untuk Mempelajari lebih luas tentang pokok permasalahan mengenai Kesehatan Lingkungan yang ada di Wilayah Kelurahan Sembulang, Berdiskusi mengenai masalah sanitasi yang ada diwilayah kelurahan sembulang, Memberikan pengetahuan dan edukasi mengenai Jamban Sehat yang ada diwilayah pesisir kelurahan Sembulang, &nbsp;Mencari jalan keluar mengenai permasalahan Kesehatan Lingkungan terutama Sanitasi yang ada di lingkungan Kelurahan Sembulang. Terwujudnya lingkungan yang sehat hendaknya dijaga setiap saat, maka dari itu kita sebagai generasi penerus bangsa harus meningkatkan kesadaran dan partisipasi kepada masyarakat dalam mewujudkan lingkungan yang sehat.</em></p> 2022-08-24T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2022 Jurnal Abdimas Kesehatan Ibnu Sina http://ojs3.lppm-uis.org/index.php/JAKIS/article/view/356 PEMBERIAN EDUKASI DAN LIFE JACKET SEBAGAI SARANA PENYELAMATAN JIWA PADA PENGEMUDI BOAT PANCUNG 2022-08-24T14:18:25+00:00 Trisna Dewita [email protected] <p><em>Salah satu tempat yang beresiko yaitu wilayah perairan, dimana didalamnya terdapat aksesibilitas masyarakat menggunakan kapal boat yang memungkinkan terjadinya kecelakaan laut, salah satunya yaitu di Pulau Buluh Kecamatan Bulang. Kecamatan Bulang merupakan wilayah perairan dengan banyak pulau yang berada pada ketinggian 2,5 m di atas permukaan laut. Kecamatan Bulang merupakan salah satu kecamatan Hinterland yang ada di Kota Batam, Provinsi Kepulauan Ria</em><em>u. </em><em>Kecelakaan kapal merupakan kejadian yang </em><em>dapat </em><em>dialami oleh kapal dan/atau jiwa manusia berupa : Kapal tenggelam, kelebihan muatan / faktor alam, Kapal terbakar, Kapal tubrukan, dan Kapal kandas</em><em>. Minimnya pemahaman penambang boat mengenai K3&nbsp; serta minimnya Alat Pelindung Diri (APD) berupa life jacket merupakan&nbsp; unsafe condition yang dapat dikendalikan. Pemberian edukasi ini bekerjasama dengan Puskesmas Bulang selaku instansi yang menaungi Pos UKK nya.Pemberian edukasi K3 dan pemberian sarana APD life jacket kepada penambang boat dilakukan sebagai upaya pencegahan terjadinya kecelakaan dan&nbsp; korban jiwa dalam pekerjaan penambang boat . </em></p> <p><strong>&nbsp;</strong></p> 2022-08-24T14:16:30+00:00 Copyright (c) 2022 Jurnal Abdimas Kesehatan Ibnu Sina http://ojs3.lppm-uis.org/index.php/JAKIS/article/view/307 UPAYA PENCEGAHAN STUNTING DENGAN OPTIMALISASI PERAN POSYANDU MELALUI PROGRAM KEMITRAAN MASYARAKAT KELURAHAN SETOKOK KECAMATAN BULANG KOTA BATAM 2022-08-24T14:18:25+00:00 Ana Faizah [email protected] Ratna Dewi Silalahi [email protected] Nurhafizah Nasution [email protected] Herliana Bakri [email protected] Nurhatisyah [email protected] <p>Indonesia is faced with a double burden, apart from facing malnutrition, stunting and anemia, at the same time it also faces the problem of obesity. The prevalence of stunting in Indonesia was 30%-39% and places Indonesia as the fifth country in the world. As Nawacita the President of the Republic of Indonesia, stunting is contained in the 2020-2024 RPJMN with a target of reducing prevalence to 14%. The number of stunting cases in the Kepulauan Riau Province in 2020 was 7.2% where the prevalence of stunting in Batam was 7.2%. Based on a preliminary study, it was noted that 7 toddlers were stunted. Handling stunting with the nutrition-sensitive and nutrition-specific interventions need to be disseminated. This community service aims to facilitate the Posyandu cadres and partners with regard to stunting prevention efforts through a partnership program in the form of counseling and training on the cultivation of ikan tamban menari as processed food ingredients for fish crackers and nuggets, then empowerment as an effort to increase public awareness, and good parenting in fulfilling nutrition, growth and development of toddlers. Activities carried out during December 2021 have had positive impacts and results in the form of providing complementary feeding, increasing public awareness, and implementing parenting patterns. That program of assistance to target communities by Posyandu cadres and partners. In conclusion, optimizing the role of posyandu through this partnership program can be well received by the community, cadres and posyandu partners as targets. This program is expected to run well and sustainably.</p> 2022-08-24T14:18:02+00:00 Copyright (c) 2022 Jurnal Abdimas Kesehatan Ibnu Sina